Besok Roy Roring di Lantik Pj. Walikota Manado

Ir Roy Octavian Roring MSi.
Ir Roy Octavian Roring MSi.

MANADO – KawanuaPost.com – Jika tidak ada aral melintang maka Kepala Bappeda Sulut Ir Roy Octavian Roring MSi akan dilantik oleh Pj. Gubernur Sulut Dr Sumarsono MDM, Selasa (8/12) besok di Graha Bumi Beringin Manado Pukul 09.00 wita.

Pelantikan terhadap Roring, terkait dengan masa jabatan Walikota Manado GS Vicky Lumentut dan Wawali Harley Mangindaan telah habis masa jabatan terhitung mulai Tanggal 8 Desember, jelas Karo Pemhumas Dr Jemmy Kumendong MSi, di sela-sela gladi bersih, Senin sore tadi.

SUMBER : HUMAS PEMPROV SULUT.
EDITOR : HERMAN M.

Tinggalkan Balasan