MEA, Walikota JFE Saran Masyarakat Kreatif Dan Produktif

Walikota Tomohon Jimmy F. Eman, SE.Ak.
Walikota Tomohon Jimmy F. Eman, SE.Ak.

TOMOHON – KawanuaPost.com – Dalam era MEA (Masyarakat Ekonomi Asean) 2015, Walikota Jimmy Eman SE Ak (JFE) menyarankan agar menyadari akan segala kebutuhan yang ada.

“Diingatkan kepada seluruh masyarakat Kota Tomohon mau tidak mau, suka atau tidak suka, harus menjadi masyarakat kreatif dan produktif, agar utuh menjadi pemain utama serta tuan dan nyonya di rumah besar sendiri,”ucap Eman.

Lanjut Eman, demi MEA, terus pertahankan hal tersebut yang merupakan sebuah prestasi. “Jadikan keberhasilan ini sebagai pemicu semangat segenap jajaran pemerintah dalam menjalankan tugas pokok dan fungsi,” harap Eman di Hari Ulang Tahun RI ke 70.

EDITOR : MERRYANE. K.

Tinggalkan Balasan